Langsung ke konten utama

Tempat Wisata Paling Populer di Singapura

 


Tempat wisata paling populer di Singapura menyandang predikat mendunia. Wisatawan yang paling banyak datang ke Negara ini berasal dari Indonesia. Baru-baru ini sejumlah artis menyambangi Negara Singa Putih itu.

Alasan banyak orang Indonesia ke Negara ini, karena selain bertetangga dan pastinya harga tiket pesawat murah, Negara ini juga bebas visa sehingga wisatawan mudah sekali keluar masuk Negara ini.

Tempat wisata di Singapura sangat beragam dan memiliki daya tarik sendiri yang tidak ditemukan di Indoensia. Mulai dari bangunan kota, wisata edukasi, taman bermain dan juga pantai yang sayang untuk dilewatkan begitu saja.

Meskipun Negara ini berukuran kecil, namun banyak sekali tempat wisata paling populer di Singapura. Dalam kesempatan ini, kami akan merekomendasikan tempat wisata Singapura yang sudah kami rangkum dari beberapa sumber. Apa saja? yuk, simak ulasannya di bawah ini.

1. Merlion Park

Tempat wisata paling populer di Singapura pertama adalah Merlion Park. Bagi Anda yang menginjakkan kaki ke Singapura, tidak sah rasanya bila tidak menyambangi tempat ini. patung kepala singa ini menjadi maskot dari Negara ini.

Ketika Anda mengunjungi SIngapura, tidak lengkap rasanya bila tidak mengabadikan momen di lokasi ini. Patung yang ada di kawasan Marina Bay memiliki tinggi mencapai 8-9 meter. Selain itu, ada juga patung Merlio yang berada di Pulau Sentosa. Anda bisa kapan saja datang ke tempat ini, akrena dibuka untuk umum selama 24 jam.

2. Marina Bay Sands

Tempat wisata Singapura berikutnya adalah Marina Bay Sands, bangunan ini menjadi ikon Negara Singapura. Di tempat ini juga banyak terdapat pusat perbelanjaan, hotel dan casino yang snagat megah.

Buat Anda yang ingin menikmati suasana malam langit Singapura, tidak ada salahnya untuk duduk-duudk di area ini. Anda juga akan dimanjakan dengan Spectra Light & Water Show yang diselenggarakan setiap pukul 20.00 malam.

3. Sentosa Island


Salah satu “Taman bermain” terbesar yang ada di Singapura berada di Sentosa Island. Tempat ini merupakan pulau buatan yang memiliki pantai nan indah, fasilitas olahraga, dan tentunya taman hiburan yang paling populer di kawasan Asia Tenggara, Universal Studios Singapore.

Berbagai tempat yang ada di taman bermain ini juga bisa Anda nikmati secara gratis. Jika Anda tidak ingin masuk ke Universal Studios, Anda bisa berjalan-jalan di Sentosa Island untuk sekadar hunting foto keren.

4. Jewel Changi

Ketika Anda mendarat di bandara Udara Internasional Changi Singapura, Anda akan langsung menemukan Jewel Changi. Lokasi ini merupakan pusat berpelanjaan yang terhubung dengan bandara.

Di Jewel Changi juga terdapat sebuah Forest Valley, Canopy Park dan pepohonan tinggi yang bisa Anda nikmati dengan semua kemegahannya.

5. Gardens by The Bay

Tempat wisata paling populer di Singapura berikutnya adalah Gardens by The Bay. Destinasi ini menjadi rumah bagi 2.000 spesies dan 700 ribu tanaman. Memiliki luas sekitar 101 hektar, Gardens by The Bay terbagi dalam beberapa area yang bisa Anda kunjungi.

Meski tidak semua tersedia secara gratis, namun spot foto tersebut tidak kalah mempesona dari kawasan yang berbayar. Salah satu wisata gratis di Singapura ini adalah Garden Rhapsody Music & Light Show. Pertunjukan musik dan cahaya di Supertree Grove ini digelar setiap malam mulai pukul 19.45.

6. Helix Bridge

Dari kawasan Marina Center menuju Marina Sounth, Anda akan menemukan jembatan yang sangat eksotis dan fenomenal bernama Helix Bridge yang memili latar Marina Bay Sands serta Museum ArtScience.

Di kawasan tempat wisata paling populer di Singapura ini Anda bisa memanfaatkannya untuk berfoto mengabadikan momen sambil memandang gemerlap keindahan panorama sekitar jembatan.

7. Singapore Zoo


Tempat wisata paling populer di Singapura lainnya adalah di Singapore Zoo. Kebun binatang ini memiliki luas 69 acre yang memiliki keistimewaan, yaitu ada Night Safari Park dan Jurong Bird Park. Selain koleksi hewan yang lengkap di area ini, ada juga terdapat harimau putih yang langka.

Singapore Zoo ini berfokus pada program pengelolaan secara ex-situ atau di luar habitat aslinya. Jam buka Singapore Zoo ini mulai dari pukul 08.30 sampai dengan 18.00 waktu setempat. Jika singgah ke Negara Singa Putih ini, jangan lupa untuk melihat berbagai koleksi hewan yang ada di Singapore Zoo.

Nah, itu tadi 7 rekomendasi tempat wisata yang bsia Anda kunjungi ketika berada di Singapura. Apakah salah satu tempat itu bisa pernah Anda datangi? Bagikan pengalaman seru Anda ketika beriwisata ke Negara ini ya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mengenal Jepang: Destinasi Wajib yang Mempesona

  Jepang, negeri matahari terbit yang kaya akan budaya, sejarah, dan keindahan alamnya, menawarkan pengalaman wisata yang tak terlupakan. Mari kita telusuri destinasi wajib yang memukau dan menghadirkan pesona unik Jepang. 1. Tokyo: Pusat Modernitas dan Tradisi Tokyo, ibu kota Jepang, adalah kota metropolitan yang menciptakan perpaduan antara kemegahan modern dan tradisi kuno. Dari menara Tokyo Skytree yang mengagumkan hingga kehidupan malam di Distrik Shinjuku yang berkilauan, Tokyo menawarkan keberagaman pengalaman yang tak terbatas. 2. Kyoto: Keindahan Budaya yang Abadi Kyoto adalah kota yang menjaga keaslian budaya Jepang. Dengan kuil-kuil bersejarah seperti Kinkaku-ji (Paviliun Emas) dan Fushimi Inari Taisha, serta kebun-kebun tradisional seperti Arashiyama Bamboo Grove, Kyoto mengajak pengunjung untuk merasakan keindahan dan ketenangan tradisi Jepang. 3. Nara: Kekaguman Terhadap Rusa-Rusa Taman Nara, kota bersejarah di selatan Kyoto, dikenal dengan rusa-rusa bebas yang berkeliara

Rekomendasi Tempat Wisata di Korea Selatan Yang Wajib Kamu Kunjungi

  Korea Selatan adalah salah satu negara yang saat ini memiliki banyak sekali peminat. Selain faktor virus Kpop yang menyebar, Korea Selatan juga disukai banyak orang karena banyaknya destinasi wisata populer yang disajikan. Destinasi wisata yang diberikan juga mirip seperti negeri dongeng. Mungkin jika kamu sering menonton drama Korea akan tahu bagaimana wisata di Korea Selatan. Namun, untuk menambah wawasanmu mengenai tempat wisata di Korea Selatan, di bawah ini kami akan memberikan rekomendasi tempat wisata di Korea Selatan yang wajib kamu kunjungi. 1. Jeju Island Jeju Island adalah salah satu tempat wisata di Korea Selatan yang sudah sangat terkenal dan sering dikunjungi oleh banyak orang. Pulau yang kerap disapa dengan Hawainya Korea Selatan ini memiliki keindahan alam yang sangat eksotis dan sangat indah untuk dipandang. Tidak jarang banyak orang yang menjadi Jeju Island sebagai salah satu destinasi wisata tempat bulan madu. Di dalam pulau ini, kalian akan menemukan gunun

Wisata Horor Doll Island: Rumah Bagi Ribuan Boneka Cacat di Meksiko

Wisata Horor Doll Island: Rumah Bagi Ribuan Boneka Cacat di Meksiko Dari banyak tujuan wisata di negara Meksiko, Doll Island adalah rekomendasi untuk Anda, pecinta pariwisata horor. Pulau ini disebut Isla de Las Mnecas atau umumnya dikenal sebagai pulau boneka, adalah 28 km selatan Mexico City, yang merupakan bagian dari kota Aztec. Seperti namanya, pulau ini dihuni oleh ribuan boneka yang tergantung di pohon. Boneka-boneka itu memiliki penampilan yang menakutkan seperti wajah yang rusak, tubuh yang hilang, sampai kotor dan tampak mengerikan. Yang mengatakan, diyakini bahwa ribuan boneka ini hidup dan bergerak. Pulau ini dianggap sangat berhantu karena teriakan sering terdengar dan seruan yang memilukan untuk sesuatu, untuk penampilan seorang pria yang meninggalkan dasar danau. Seperti dilaporkan oleh Mirror, Doll Island memiliki sejarah suram. Sekitar tahun 1950-an ada kecelakaan yang menyebabkan seorang gadis tenggelam di dekat pulau itu. Kemudian Don Julian Santana Barre